INTEGRASI POTENSI LAPAN DENGAN PENGEMBANGAN INDUSTRI KEDIRGANTARAAN NASIONAL

Mangala Pakpahan

Abstract


Kegiatan penelitian dan pengembangan merupakan bagian tak terpisahkan dalam kegiatan industri, sehingga dalam pengembangan industri nasional potensi litbang yang tersedia di Indonesia sebaiknya dipadukan dalam proses pengembangannya. Hal ini sudah sejak lama di usahakan dan dilakukan melalui program yang dikoordinir oelh Mentri Negara Riset dan Teknologi, antara lain melalui pelaksanaan litbang bersama, deseminasi hasil litbang melalui berbagai media informasi, dan penyelenggaraan berbagai forum ilmiah. Khususnya dalam pengembangan industri kedirgantaraan, salah satu rekomendasi Kongres Kedua Kedirgantaraan Nasional 22-24 Desember 2003 adalah disamping mendorong pertumbuhan industri pesawat terbang juga mendorong tumbuhnya industri kedirgantaraan lainnya, utamanya satelit dan peroketan serta industri pendukungnya

Full Text:

Full Text PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.